IKN Pos
Sabtu, November 15, 2025
No Result
View All Result
  • News
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
    • Properti
    • English
  • Ragam IKN
    • Forest City
    • Borneo
    • Society IKN
    • Renewable Energy
    • Arsitektur IKN
IKN Pos
No Result
View All Result
IKN Pos
  • News
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
  • Ragam IKN
Home News

Pemkab Penajam-OIKN Mulai Sinkronisasi Kewenangan dan Wilayah Administratif

Esnoe Wardhana by Esnoe Wardhana
13:59 Juni 17, 2025
in News
A A
Polda Kaltim Beri Perhatian Serius pada Penindakan Prostitusi di Wilayah Sekitar IKN
Share on FacebookShare on Twitter

IKNPOS.ID – Jajaran Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) bersama DPRD dan Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur (Kaltim) mulai menyamakan persepsi soal kewenangan dan wilayah administratif di kawasan delineasi IKN.

Pembahasan itu dilakukan saat jajaran OIKN menerima kunjungan kerja DPRD dan Pemkab PPU, Selasa, 16 Juni 2025. Pertemuan tersebut berlangsung di Kantor OIKN.

Pertemuan ini menjadi langkah awal dalam memperkuat koordinasi antarlembaga untuk mendukung kelancaran transisi pemerintahan di wilayah yang kini masuk ke dalam otorita IKN.

Related Post

Pak Bas Tegaskan Komitmen Penghijauan Ibu Kota Nusantara

Pak Bas Tegaskan Komitmen Penghijauan Ibu Kota Nusantara

16:58 November 12, 2025
Pemerintah Diminta Jelaskan Frasa ‘Ibu Kota Politik’ di Status IKN

OIKN Kembali Teken Kontrak Proyek Legislatif–Yudikatif Senilai Rp1,1 Triliun

23:02 November 11, 2025
Pak Bas: Meski Anggaran Dipangkas, Pembangunan Kawasan Legislatif-Yudikatif IKN Terus Berlanjut

DPR Komitmen Kawal Perwujudan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028

22:52 November 11, 2025
KAHMI Gelar Silaturahmi Regional di Ibu Kota Nusantara

KAHMI Gelar Silaturahmi Regional di Ibu Kota Nusantara

22:30 November 10, 2025

“Masih banyak yang perlu disinkronkan, dan kewenangan perlu di harmonisasi,” ujar Wakil Ketua I DPRD Kabupaten PPU, Syahrudin M Noor.

“Koordinasi pembagian kewenangan masih menjadi pekerjaan rumah bersama pemerintah kabupaten dan Otorita OKN,” tambahnya.

Beberapa isu strategis menjadi fokus pembahasan, seperti pengelolaan aset milik Pemkab PPU yang berada dalam wilayah IKN, status kependudukan dan ASN daerah yang bertugas di kawasan IKN, serta pentingnya harmonisasi tata ruang antara wilayah yurisdiksi OIKN dan pemerintah daerah.

Sekretaris Daerah Kabupaten PPU, Tohar, menyampaikan bahwa hingga saat ini belanja daerah untuk wilayah yang kini masuk dalam delineasi IKN masih tercantum dalam anggaran Pemkab PPU.

“Kami mendampingi kunjungan DPRD ini karena ada beberapa hal penting yang perlu dikomunikasikan, termasuk soal anggaran belanja daerah yang masih berjalan setiap tahun untuk wilayah tersebut. Ini bagian dari penyempurnaan konsepsi antara Pemkab PPU dan OIKN ke depan,” ujarnya.

Sementara itu, Deputi Sosial Budaya dan Pemberdayaan Masyarakat OIKN, Alimuddin, menekankan pentingnya membangun sinergi antara IKN dan daerah mitra secara seimbang. Ia juga menyampaikan bahwa sejak 2023, OIKN telah berupaya meningkatkan kapasitas sumber daya manusia, termasuk dengan merekrut tenaga dari Kalimantan Timur.

“Hari ini, sekitar 30 persen dari pegawai hasil rekrutmen baru – baik PPPK, Pegawai Pemerintah, maupun PNS berasal dari Kalimantan Timur. Mereka kini sedang mengikuti pendidikan bela negara sebagai bagian dari penguatan kapasitas SDM lokal,” jelas Alimuddin.

Tags: Ibu kota nusantaraIKNIKNPOS.IDKabupaten Penajam Paser UtaraKalimantan TimurKaltimOIKNOtorita IKNpembangunan IKNPenajam Paser Utara
Esnoe Wardhana

Esnoe Wardhana

Related Posts

Pak Bas Tegaskan Komitmen Penghijauan Ibu Kota Nusantara
News

Pak Bas Tegaskan Komitmen Penghijauan Ibu Kota Nusantara

by Esnoe Wardhana
16:58 November 12, 2025
Pemerintah Diminta Jelaskan Frasa ‘Ibu Kota Politik’ di Status IKN
News

OIKN Kembali Teken Kontrak Proyek Legislatif–Yudikatif Senilai Rp1,1 Triliun

by Esnoe Wardhana
23:02 November 11, 2025
Pak Bas: Meski Anggaran Dipangkas, Pembangunan Kawasan Legislatif-Yudikatif IKN Terus Berlanjut
News

DPR Komitmen Kawal Perwujudan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028

by Esnoe Wardhana
22:52 November 11, 2025
Next Post
Ekonom Sebut Hal Wajar Alokasi Anggaran IKN Tahap Kedua Lebih Rendah

Bakal Jadi Penopang IKN, Kaltim Usulkan 10 Daerah Otonomi Baru, Mana Saja?

Institusi Serbu Bitcoin Saat Vietnam Legalkan Kripto, Harga BTC Tahan di Rp1,73 M

Institusi Serbu Bitcoin Saat Vietnam Legalkan Kripto, Harga BTC Tahan di Rp1,73 M

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Rumah Prabowo Rp 166 Juta Cicilan Rp 500 Ribuan, Minimalis Scandinavian Full Bangunan, Syarat Cuma KTP & Kartu Keluarga

Rumah Prabowo Rp 166 Juta Cicilan Rp 500 Ribuan, Minimalis Scandinavian Full Bangunan, Syarat Cuma KTP & Kartu Keluarga

16:39 Januari 15, 2025
Rumah Prabowo Rp 166 Juta, Desain Minimalis Scandinavian, Full Bangunan Plus Dapur, Tak Perlu Renovasi Lagi

Rumah Prabowo Rp 166 Juta, Desain Minimalis Scandinavian, Full Bangunan Plus Dapur, Tak Perlu Renovasi Lagi

06:11 Januari 18, 2025
5 Ide Desain Taman Dalam Rumah dan Tips Memilih Tanaman, Sulap Hunian Jadi Asri

5 Ide Desain Taman Dalam Rumah dan Tips Memilih Tanaman, Sulap Hunian Jadi Asri

22:19 Januari 22, 2025
Gambar Pagar Minimalis

5 Inspirasi Gambar Pagar Minimalis Modern, Pilih yang Mana?

20:31 Februari 3, 2025
Keren! Taksi Terbang Buatan Hyundai Diuji Coba di IKN Juli 2024

Keren! Taksi Terbang Buatan Hyundai Diuji Coba di IKN Juli 2024

0
Ini Daftar 27 Pejabat Baru di Jajaran OIKN

Ini Daftar 27 Pejabat Baru di Jajaran OIKN

0
IKN Jadi Percontohan SDM tanpa Stunting, Bagaimana Caranya?

IKN Jadi Percontohan SDM tanpa Stunting, Bagaimana Caranya?

0
Progres Kawasan Inti IKN Sudah Mencapai 82 Persen, Ini Target Utamanya

Progres Kawasan Inti IKN Sudah Mencapai 82 Persen, Ini Target Utamanya

0
Bebek Djibouti

Bebek Djibouti

11:29 November 15, 2025
Fuel Terminal Baubau, Penggerak Energi di Indonesia Timur

Fuel Terminal Baubau, Penggerak Energi di Indonesia Timur

21:16 November 14, 2025
Menteri Nusron Sambut Baik Putusan MK Soal HAT di IKN, Siap Jalankan dan Koordinasi Instansi Terkait

Menteri Nusron Sambut Baik Putusan MK Soal HAT di IKN, Siap Jalankan dan Koordinasi Instansi Terkait

20:31 November 14, 2025
Hadiri Rakernis Gakkum 2025, Jasa Marga Dukung Kolaborasi dan Sinergi Aktif Bersama Korlantas Polri dalam Upaya Penegakan Hukum

Hadiri Rakernis Gakkum 2025, Jasa Marga Dukung Kolaborasi dan Sinergi Aktif Bersama Korlantas Polri dalam Upaya Penegakan Hukum

17:38 November 14, 2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan
  • Privacy Policy
Dewan Pers IKN Terverifikasi Dewan Pers
No: 958/DP-Verifikasi/K/II/2022

© 2024 IKNPOS.ID

No Result
View All Result
  • News
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
    • Properti
    • English
  • Ragam IKN
    • Forest City
    • Borneo
    • Society IKN
    • Renewable Energy
    • Arsitektur IKN

© 2024 IKNPOS.ID