Home Pemerintahan OIKN Gandeng UI Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis bagi Pekerja Proyek IKN
Pemerintahan

OIKN Gandeng UI Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis bagi Pekerja Proyek IKN

Share
OIKN dan Universitas Indonesia menggelar bakti sosial pelayanan kesehatan gratis bagi pekerja proyek IKN. Foto: Humas OIKN.
Share

“Kami sangat senang dapat bekerja sama dengan Otorita IKN dalam melaksanakan kegiatan ini. Selain memberikan akses layanan kesehatan yang sangat dibutuhkan, kegiatan ini juga merupakan bentuk nyata pengabdian kami kepada masyarakat yang ada di sekitar kawasan IKN,” ujarnya.

Dalam kegiatan ini, lanjut Agung, melibatkan 18 dokter dari Fakultas Kedokteran, Fakultas Kedokteran Gigi, dan Fakultas Ilmu Keperawatan UI.

Selain itu, Ikatan Alumni UI turut berperan dalam mendukung keberhasilan kegiatan ini.

Salah satu peserta, Pak Mustofa, seorang pekerja dari MKI, menyatakan ia sangat bersyukur dengan adanya kegiatan ini.

“Saya bisa konsultasi gratis dengan dokter, dan saya jadi tahu apa yang harus diperbaiki dalam pola hidup sehari-hari,” ujarnya.

Rangkaian kegiatan hari ini akan berlanjut pada hari berikutnya dengan kegiatan pemeriksaan kesehatan dan perbaikan gizi bagi anak-anak di SDN 020 Sepaku, sebagai upaya untuk meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan generasi muda di wilayah IKN dengan fokus mengatasi cacingan, anemia, dan stunting.

Share
Related Articles
Pemerintahan

Investor Jepang Kepincut IKN! 34 Perusahaan Datang Langsung, Peluang Investasi Berkelanjutan Makin Terbuka

IKNPOS.ID - Puluhan pelaku usaha dari Jepang datang langsung ke kawasan inti...

Wapres Gibran saat mengunjungi IKN.
Pemerintahan

‘Curi Start’! Gibran Mulai Ngantor di IKN 2026, 50 Staf Sudah Dikirim, Istana Wapres Tinggal Tunggu Furnitur

IKNPOS.ID - Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka dipastikan akan mulai berkantor...

Jepang Kepincut IKN, 34 Perusahaan Siap Gelontorkan Investasi
Pemerintahan

Jepang Kepincut IKN! 34 Perusahaan Siap Gelontorkan Investasi

IKNPOS.ID - Minat investor Jepang terhadap pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) semakin...

Kaltim 'KETIBAN DURIAN RUNTUH', Belanja Pemerintah Gila-gilaan, IKN Jadi SUMBER CUAN
Pemerintahan

Kaltim ‘KETIBAN DURIAN RUNTUH’! Belanja Pemerintah Gila-gilaan, IKN Jadi SUMBER CUAN?

IKNPOS.ID - Kalimantan Timur (Kaltim) menjadi pusat perhatian ekonomi nasional pada tahun...