Home News OJK Usul Bangun IKN Financial Center, Begini Konsep Bisnisnya
News

OJK Usul Bangun IKN Financial Center, Begini Konsep Bisnisnya

Share
OJK Usul Bangun IKN Financial Center--
Share

Terkait hal tersebut, Sekretaris Otorita IKN (OIKN) Achmad Jaka Santos Adiwijaya menyampaikan, pemahaman keberadaan IKN Financial Center ini erat kaitannya secara ekosistem dan infrastruktur.

“Saat ini tahapannya kalau dari sisi infrastuktur, IKN Financial Center ini sudah dibangun atau digroundbreaking. Aktivitas financial dimulai dengan pembangunan kantor,” ujar Jaka Santos.

Menurutnya, apakah nanti IKN Financial Center akan berbeda dengan negara lain seperti di Dubai misalnya, itu menjadi suatu konsep yang harus disusun secara matang disusun. Tentu bersama-sama melalui berbagai stakeholder, dengan melakukan tahapan yang lebih panjang.

 

Share
Related Articles
Fasilitas canggih IKN siap huni
News

Isu Kota Hantu Terpatahkan? PSI Nilai IKN Justru Makin Dilirik Investor Asing

IKNPOS.ID - Masuknya investasi asing ke proyek Ibu Kota Nusantara (IKN) kembali...

News

CATAT! Pemenang Sayembara Desain Pusat Kebudayaan Nusantara IKN Bakal Diumumkan 30 Januari 2026

IKNPOS.ID - Pemerintah melalui Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN), bekerja sama dengan...

Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menargetkan permasalahan Morgan Stanley Capital International (MSCI) akan selesai sebelum Maret.
News

Masalah MSCI Belum Beres, Purbaya Ancam Datangi BEI

iknpos.id - Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menargetkan permasalahan Morgan Stanley Capital...

MENKEU PURBAYA GERAM, 40 Perusahaan China Diduga Manipulasi KTP & Pajak
News

Purbaya Sebut Penunjukan Wamenkeu Tunggu Keputusan Prabowo

iknpos.id  Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menyatakan bahwa penunjukan Wakil Menteri...