IKN Pos
Jumat, Oktober 3, 2025
No Result
View All Result
  • News
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
    • Properti
    • English
  • Ragam IKN
    • Forest City
    • Borneo
    • Society IKN
    • Renewable Energy
    • Arsitektur IKN
IKN Pos
No Result
View All Result
IKN Pos
  • News
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
  • Ragam IKN
Home Tekno

Begini Cara Menghapus Iklan di Aplikasi dan Browser Android

Ari Nurcahyo by Ari Nurcahyo
15:00 Oktober 3, 2025
in Tekno
A A
Iklan di hp

Iklan yang tiba-tiba muncul di ponsel sering kali membuat pengguna merasa tidak nyaman. Selain mengganggu pengalaman menggunakan perangkat, iklan berlebih juga dapat memperlambat kinerja HP,

Share on FacebookShare on Twitter

IKNPOS.ID – Iklan yang tiba-tiba muncul di ponsel sering kali membuat pengguna merasa tidak nyaman. Selain mengganggu pengalaman menggunakan perangkat, iklan berlebih juga dapat memperlambat kinerja HP, menguras baterai, menghabiskan kuota internet, bahkan berpotensi membawa malware jika berasal dari sumber yang tidak jelas.

Banyak pengguna Android mencari cara untuk menghilangkan iklan, baik di aplikasi maupun browser. Untungnya, ada beberapa langkah yang bisa dilakukan melalui pengaturan bawaan, aplikasi pemblokir iklan, hingga pengaturan akun Google.

Penyebab iklan muncul di Android disebabkan aplikasi gratis yang mengandalkan iklan sebagai sumber pendapatkan, malware yang terinstall, dan pengaturan browser yang mengizinkan pop-up.

Related Post

Harga Pi Network

Harga Pi Network Anjlok 90%, Investor Whale Hentikan Akumulasi

17:52 Oktober 3, 2025
Dr. Chengdiao Fan

Pi Network dan Masa Depan Nilai di Era AI: Perspektif Dr. Chengdiao Fan di TOKEN2049

14:45 Oktober 3, 2025
GCV

Tak Disebut Chengdiao Fan dalam TOKEN2049, Doris Yin: Nilai GCV Tak Ditentukan Pusat Tapi Komunitas

14:24 Oktober 3, 2025
Harga Pi Network

Harga Pi Network Naik 4% Usai Chengdiao Fan Bicara di Token2049 Singapura

14:00 Oktober 3, 2025

Dampak Negatif Iklan Berlebih

Mengurangi kenyamanan pengguna

Menguras baterai dan kuota internet

Membebani kinerja HP

Membawa potensi malware atau virus

Mengancam privasi data

Cara Menghilangkan Iklan di Browser Android

Google Chrome:

Buka aplikasi Chrome

Ketuk ikon titik tiga di kanan atas

Masuk ke Setelan → Setelan situs

Nonaktifkan Pop-up dan pengalihan serta Iklan

Mozilla Firefox:

Buka Firefox dan ketuk ikon titik tiga

Pilih Pengaturan → Privasi dan keamanan

Aktifkan opsi Blokir konten

Jika Iklan Muncul dari Aplikasi Tertentu

Buka Pengaturan → Aplikasi

Cari aplikasi yang dicurigai sebagai sumber iklan

Pilih Hapus instalan atau Nonaktifkan

Menonaktifkan Iklan Personalisasi Google

Masuk ke Pengaturan Google di HP

Pilih Iklan

Nonaktifkan opsi Personalisasi iklan

Membatasi Akses Aplikasi

Masuk ke Pengaturan → Aplikasi

Pilih Izin khusus atau Akses aplikasi khusus

Atur izin pada opsi Tampilkan di atas aplikasi lain

Dengan langkah-langkah di atas, pengguna bisa meminimalisir iklan yang mengganggu, menjaga performa HP tetap optimal, serta meningkatkan keamanan data pribadi.

Tags: AndroidTipsBrowserChromeCaraMenghilangkanIklanHPTanpaIklanIklanHPTipsAndroid
Ari Nurcahyo

Ari Nurcahyo

Related Posts

Harga Pi Network
Tekno

Harga Pi Network Anjlok 90%, Investor Whale Hentikan Akumulasi

by Ari Nurcahyo
17:52 Oktober 3, 2025
Dr. Chengdiao Fan
Tekno

Pi Network dan Masa Depan Nilai di Era AI: Perspektif Dr. Chengdiao Fan di TOKEN2049

by Lina
14:45 Oktober 3, 2025
GCV
Tekno

Tak Disebut Chengdiao Fan dalam TOKEN2049, Doris Yin: Nilai GCV Tak Ditentukan Pusat Tapi Komunitas

by Lina
14:24 Oktober 3, 2025
Next Post
rekayasa lalu lintas Monas

Polda Metro Jaya Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Jelang HUT TNI ke-80 di Monas

Ole Romeny

Ole Romeny Hampir Bergabung dengan Timnas Indonesia, Sumardji: 'Dilepas Klub'

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Rumah Prabowo Rp 166 Juta Cicilan Rp 500 Ribuan, Minimalis Scandinavian Full Bangunan, Syarat Cuma KTP & Kartu Keluarga

Rumah Prabowo Rp 166 Juta Cicilan Rp 500 Ribuan, Minimalis Scandinavian Full Bangunan, Syarat Cuma KTP & Kartu Keluarga

16:39 Januari 15, 2025
Rumah Prabowo Rp 166 Juta, Desain Minimalis Scandinavian, Full Bangunan Plus Dapur, Tak Perlu Renovasi Lagi

Rumah Prabowo Rp 166 Juta, Desain Minimalis Scandinavian, Full Bangunan Plus Dapur, Tak Perlu Renovasi Lagi

06:11 Januari 18, 2025
5 Ide Desain Taman Dalam Rumah dan Tips Memilih Tanaman, Sulap Hunian Jadi Asri

5 Ide Desain Taman Dalam Rumah dan Tips Memilih Tanaman, Sulap Hunian Jadi Asri

22:19 Januari 22, 2025
Gambar Pagar Minimalis

5 Inspirasi Gambar Pagar Minimalis Modern, Pilih yang Mana?

20:31 Februari 3, 2025
Keren! Taksi Terbang Buatan Hyundai Diuji Coba di IKN Juli 2024

Keren! Taksi Terbang Buatan Hyundai Diuji Coba di IKN Juli 2024

0
Ini Daftar 27 Pejabat Baru di Jajaran OIKN

Ini Daftar 27 Pejabat Baru di Jajaran OIKN

0
IKN Jadi Percontohan SDM tanpa Stunting, Bagaimana Caranya?

IKN Jadi Percontohan SDM tanpa Stunting, Bagaimana Caranya?

0
Progres Kawasan Inti IKN Sudah Mencapai 82 Persen, Ini Target Utamanya

Progres Kawasan Inti IKN Sudah Mencapai 82 Persen, Ini Target Utamanya

0
Sudah Diuji 45 Laboratorium, BPJPH Jamin Ompreng MBG Bebas Minyak Babi

Sudah Diuji 45 Laboratorium, BPJPH Jamin Ompreng MBG Bebas Minyak Babi

19:56 Oktober 3, 2025
KPK Diminta Cek 200 Nama Calon Pejabat di Kementerian Haji dan Umrah

KPK Diminta Cek 200 Nama Calon Pejabat di Kementerian Haji dan Umrah

19:38 Oktober 3, 2025
Kepala OIKN Datangi Kemensetneg, Lapor Perkembangan Pembangunan Nusantara

Kepala OIKN Datangi Kemensetneg, Lapor Perkembangan Pembangunan Nusantara

18:35 Oktober 3, 2025
Harga Pi Network

Harga Pi Network Anjlok 90%, Investor Whale Hentikan Akumulasi

17:52 Oktober 3, 2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan
  • Privacy Policy
Dewan Pers IKN Terverifikasi Dewan Pers
No: 958/DP-Verifikasi/K/II/2022

© 2024 IKNPOS.ID

No Result
View All Result
  • News
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
    • Properti
    • English
  • Ragam IKN
    • Forest City
    • Borneo
    • Society IKN
    • Renewable Energy
    • Arsitektur IKN

© 2024 IKNPOS.ID