Home Ragam Tutup Rangkaian BTN Expo 2026, Awarding BTN Housingpreneur 2025 Lahirkan Inovator Muda Ekosistem Perumahan
Ragam

Tutup Rangkaian BTN Expo 2026, Awarding BTN Housingpreneur 2025 Lahirkan Inovator Muda Ekosistem Perumahan

Share
BTN Expo 2026
Share

Nixon menyampaikan apresiasi atas antusiasme pengunjung selama acara berlangsung. Ia berharap BTN Expo 2026 mampu menjadi motor penggerak bagi BTN untuk semakin menegaskan komitmen dalam mendukung ekosistem perumahan, UMKM, serta pengembangan talenta masa depan Indonesia.

BTN Gelar Awarding Juara BTN Housingpreneur 2025

Pada kesempatan yang sama, BTN dan Wamen PKP Fahri Hamzah menyerahkan trofi dan hadiah dengan nilai total Rp1,5 miliar kepada para juara BTN Housingpreneur 2025 dari sebanyak 58 finalis yang disaring dari 1.170 submission sejak 22 Oktober 2025.

Berikut adalah daftar para pemenang BTN Housingpreneur 2025:

Kategori: Rumah Nusantara

Business Ideation – Mahasiswa
Juara 1: Kelompok 35 Degrees (Dhurung Argapana)
Juara 2: Kelompok Abdihyang (ModuLego House 30)

Business Ideation – Umum
Juara 1: Mifta Syahrudin (Groving House)
Juara 2: E-Design Studio (Rumah Kampung Kota)

Kategori: House Design

Established Business:
Juara: PT Sakura Lestari Internasional (Green Pilar Asri)

Business Ideation – Mahasiswa
Juara 1: Rafi Zufarul Fahd (Growing Habitat)
Juara 2: Kelompok AKSI NYATA (MERRHAUZ)
Juara 3: Kelompok Wicwakarma Udayana (Umah Rintis)

Business Ideation – Umum
Juara 1: Beni Suroso (Aparthouse)
Juara 2: Kelompok Arkitekton Limatama (Terra Griya)
Juara 3: Irwan Arifin Lubis (KOTA[K] TUMBUH)

Kategori: Housing Related Innovation

Business Ideation – Mahasiswa
Juara 1: Kelompok GeoFloodAI
Juara 2: Kelompok Jelanpaint
Juara 3: Kelompok MiBi-Tech (MiBi-Tech 2.0)

Business Ideation – Umum
Juara 1: PT Inovasi Tangguh Bencana (Proteka)
Juara 2: Maulana Derifato Achmad (myECO)

Kategori: House Value Chain Innovation

Established Business
Juara 1: PT Raesaka Amanah Widyakarya (Parongpong RAW Lab)
Juara 2: PT Wasteforchange Alam Indonesia (RR Board)
Juara 3: PT Andalusia Intra Teknologi (KPR Energy)

Kategori: House Technology Innovation

Established Business:
Juara 1: PRANA TECH (TRAIN-O)
Juara 2: PT Hayago Robotika Indonesia (AITOMA)
Juara 3: PT Mercusuar Agresif Perkasa (RUMAH GOKILS)

Kategori: Affordable House Development

Established Business:
Juara 1: PT Infiniti Triniti Jaya (Perumahan Mulia Gading Kencana Jakarta)
Juara 2: PT Sakura Sejahtera (Mangkualam Asri Karawang)
Juara 3: PT Bagus Permata Biru (Permata Grati Garden Lumajang)

Kategori: Inspiring Residential Development

Established Business:
Juara: PT Maumere Putra Development (Perumahan Gloria Regency Waturia Maumere)

Share
Related Articles
BCA Syariah
Ragam

BCA Syariah Luncurkan BSya Digital Membership Card Ivan Gunawan Prive dan Mandjha

IKNPOS.ID - PT Bank BCA Syariah (BCA Syariah) meluncurkan digital membership card...

BTN Expo 2026
Ragam

Rumah Dibangun dari Sampah dan Aplikasi Rent-to-Own, Inovasi Perumahan Masa Depan di BTN Expo 2026

IKNPOS.ID - Rumah yang dibangun dari material limbah, pemanfaatan kecerdasan buatan (AI)...

BTN Expo 2026
Ragam

BTN Expo 2026 Resmi Dibuka! BTN Perkuat Peran Sebagai Bank Modern Lewat Ekosistem Terintegrasi

IKNPOS.ID - PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) terus bertransformasi dengan...

Ragam

BTN Laksanakan RDP Bersama Komisi VI DPR RI

IKNPOS.ID - Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu (kiri) bersama Wakil Direktur...