Home News Kerja di Program MBG Digaji Berapa? Ini BOCORAN Lengkap GAJI SPPG
News

Kerja di Program MBG Digaji Berapa? Ini BOCORAN Lengkap GAJI SPPG

Share
BOCORAN Lengkap GAJI SPPG
BOCORAN Lengkap GAJI SPPG
Share

Kebijakan ini merupakan tindak lanjut dari Peraturan Presiden tentang Tata Kelola Program Makan Bergizi Gratis, sekaligus bentuk penguatan kelembagaan program nasional tersebut.

Meski menuai apresiasi, keputusan ini juga memicu sorotan dari parlemen. Ketua Fraksi PKB MPR RI sekaligus anggota Komisi IX DPR RI, Neng Eem Marhamah Zulfa Hiz, meminta agar kebijakan serupa diperluas ke sektor lain.

“Kami mengapresiasi langkah BGN, tetapi pemerintah juga perlu segera membuat regulasi agar pengangkatan guru honorer dan tenaga kesehatan sebagai PPPK bisa dipercepat,” ujarnya, Sabtu (24/1/2026).

Menurutnya, pemerataan kesempatan menjadi PPPK penting agar tidak menimbulkan kecemburuan sosial.

Share
Related Articles
Trump Ancam Tarif Impor Bagi Negara yang Halangi AS Kuasai Greenland
News

Pesawat Militer AS Ramai-ramai Bergerak ke Timur Tengah, Siap Perang dengan Iran?

IKNPOS.ID - Pergerakan militer Amerika Serikat di kawasan Timur Tengah kembali menjadi...

air bersih IKN
News

BI Optimis IKN Dongkrak Ekonomi Kaltim

IKNPOS.ID - Bank Indonesia Perwakilan Provinsi Kalimantan Timur menyatakan optimisme terhadap pertumbuhan...

News

Duka Dunia Musik, Vokalis Element Lucky Widja Tutup Usia, Pesan Haru Ferdy Tahier Menggema

IKNPOS.ID - Dunia musik Indonesia kehilangan salah satu sosoknya. Lucky Widja, vokalis...

News

Operasi Penyelamatan Skala Besar, Longsor Bandung Barat Libatkan Anjing K-9 dan Alat Berat Cari 65 Korban yang Belum Ditemukan

IKNPOS.ID - Upaya pencarian korban longsor di Kampung Pasir Kuning, Desa Pasirlangu,...