Home Tekno Geely Pasang Target Ambisius: Mobil China dengan TKDN Tertinggi di Indonesia!
Tekno

Geely Pasang Target Ambisius: Mobil China dengan TKDN Tertinggi di Indonesia!

Geely Auto Indonesia mengumumkan arah strategi pertumbuhan perusahaan untuk tahun 2026 dengan menitikberatkan pada inovasi produk

Share
Geely Auto Indonesia mengumumkan arah strategi pertumbuhan perusahaan untuk tahun 2026 dengan menitikberatkan pada inovasi produk, peningkatan kapasitas produksi dalam negeri, serta perluasan jaringan layanan purna jual di Indonesia.
Share

Melalui berbagai strategi yang dijalankan, Geely menegaskan komitmennya untuk terus menghadirkan solusi mobilitas yang sesuai dengan kebutuhan pasar Indonesia, sekaligus berperan aktif dalam mendorong kemajuan industri otomotif nasional.

Share
Related Articles
Tekno

Realme 16 5G Siap Meluncur: Contek Desain iPhone 17 Air hingga Inovasi Cermin Selfie

IKNPOS.ID  - Persaingan pasar ponsel pintar kelas menengah di Indonesia diprediksi bakal...

Tekno

Oppo Resmi Rilis Reno15 Series di Indonesia, Usung Kamera 200MP dan Fitur AI Masa Depan

IKNPOS.ID - Raksasa teknologi asal China, Oppo, resmi menggebrak pasar ponsel pintar...

CARA BIKIN NIB TERBARU, Satu Nomor Bisa Gantikan TDP, API Hingga BPJS
Tekno

CARA BIKIN NIB TERBARU: Satu Nomor Bisa Gantikan TDP, API Hingga BPJS

IKNPOS.ID - Nomor Induk Berusaha (NIB) bukan lagi sekadar pilihan. Tapi keharusan...

potensi Pi Network
Tekno

Potensi Sebenarnya Pi Network Mulai Terbuka, Kunci Nilai Pi Ada di Ekosistem Internal dan Eksternal

IKNPOS.ID - Pi Network kembali menjadi perbincangan di kalangan komunitas kripto global....