Home News Laku Rp9,8 Miliar! Kejagung Lelang Mobil dan Motor Mewah Doni Salmanan
News

Laku Rp9,8 Miliar! Kejagung Lelang Mobil dan Motor Mewah Doni Salmanan

Share
Laku Rp9,8 Miliar! Kejagung Lelang Mobil dan Motor Mewah Doni Salmanan
Kejagung lelang mobil dan motor mewah milik Doni Salmanan senilai Rp9,8 miliar. Lamborghini hingga motor sport laku terjual dan hasilnya masuk ke kas negara
Share

Langkah ini sejalan dengan instruksi Kepala Badan Pemulihan Aset, Dr. Amir Yanto, yang mendorong percepatan penyelesaian barang rampasan agar lebih efisien dan berdampak nyata bagi penerimaan negara. Kepala Pusat Penyelesaian Aset, Dr. Emilwan Ridwan, juga turut mengawal jalannya proses agar sesuai aturan.

Barang Belum Laku? Akan Dilelang Ulang!

Buat barang yang belum laku di sesi ini, Kejagung memastikan bakal ada lelang susulan. Tujuannya jelas: biar semua aset rampasan bisa dikembalikan ke kas negara dan enggak terbengkalai begitu saja.

Lelang ini sekaligus jadi pengingat kalau hasil tindak pidana harus benar-benar dimanfaatkan untuk kepentingan publik. Dari mobil mewah hingga motor super, semua dikonversi jadi dana negara. Transparan, efisien, dan pastinya bikin publik makin percaya sama kinerja Kejaksaan. (*)

Share
Related Articles
Prakiraan Cuaca Kalimantan Timur 20 Januari 2026
News

Logistik Lancar Jadi Kunci Sukses Pembangunan IKN

IKNPOS.ID - Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur menempatkan logistik...

News

Trump Naikkan Tarif Impor Korea Selatan Jadi 25%

IKNPO.ID - Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengumumkan kenaikan tarif impor dari...

Program Emas
News

Harga Emas Pegadaian Melonjak Capai Rp3 Juta per Gram

IKNPOS.ID - Pergerakan harga emas kembali menarik perhatian pasar. Di tengah minat...

News

Waspada Virus Nipah yang Menyerang India, Tidak Ada Vaksin dan Obat, Begini Gejalanya

IKNPOS.ID - Merebaknya kasus virus Nipah di India kembali menjadi perhatian dunia...