IKN Pos
Kamis, Juli 24, 2025
No Result
View All Result
  • News
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
    • Properti
    • English
  • Ragam IKN
    • Forest City
    • Borneo
    • Society IKN
    • Renewable Energy
    • Arsitektur IKN
IKN Pos
No Result
View All Result
IKN Pos
  • News
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
  • Ragam IKN
Home Borneo

Gubernur Rudy Ingin Punya RS Besar di Kubar, Konsulat Australia Siap Carikan Investor

Lina by Lina
21:32 April 23, 2025
in Borneo
A A
rumah sakit di Kubar

Gubernur Kaltim Rudy Mas'ud ingin punya rumah sakit di Kubar.Footo:Pemprov Kaltim

Share on FacebookShare on Twitter

IKNPOS.ID – Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Rudy Mas’ud memiliki rencana besar membangun rumah sakit yang representatif di Kabupaten Kutai Barat (Kubar). Rumah sakit itu diharapkan akan menjadi rujukan bagi masyarakat di Kubar dan juga Mahakam Ulu (Mahulu).

Rumah sakit yang ada di Kutai Barat masih kelas C. Sehingga ketika ada pasien dengan kondisi tertentu harus dirujuk ke Samarinda. Sedangkan perjalanan sampai Samarinda dibutuhkan waktu minimal 8 jam.

Keinginan Gubernur Rudy ini disampaikan Sekretaris Daerah (Sekda) Sri Wahyuni saat menerima rombongan Konsul Jenderal Australia Makassar Todd Dias.

Related Post

Pemkab PPU Siapkan Lahan 6,7 Hektare untuk Bangun Sekolah Rakyat di Serambi IKN

Kemendikdasmen Bantu Bangun Sarana Prasarana 8 Sekolah di Serambi IKN

23:12 Juli 23, 2025
Jadi Pelopor Vaksinasi DBD di Indonesia, Kaltim Fokus Lindungi Siswa SD

Vaksinasi Massal, Upaya Cegah Wabah DBD di Kabupaten Penyangga IKN

22:41 Juli 23, 2025
Pembangunan IKN Diklaim Tak Ganggu Suplai Air Bersih bagi Warga Sepaku

Pemkab Penajam Kelola IPA Sepaku untuk Suplai Air Bersih IKN dan PPU

20:43 Juli 23, 2025
65 Ribu Siswa di Provinsi Penyangga IKN Terima Seragam Sekolah Gratis

65 Ribu Siswa di Provinsi Penyangga IKN Terima Seragam Sekolah Gratis

20:03 Juli 23, 2025

Sri menjelaskan, Pemprov fokus dalam pembangunan bidang pendidikan, kesehatan dan infrastruktur.

Untuk pendidikan dan Kesehatan telah meluncurkan Program Gratispol, Senin 21 April 2025.

Menurut Sri, Gubernur juga ingin agar semua warga Kaltim masuk dalam BPJS Kesehatan melalui Program Gratispol.

Merespons itu, Konsul Jenderal Todd Dias mengatakan jika Australia juga banyak memiliki perusahaan-perusahaan yang sangat berpengalaman membangun rumah sakit di daerah-daerah pelosok dan pedalaman.

“Kami juga punya banyak perusahaan yang sudah berpengalaman membangun rumah sakit di daerah-daerah yang jauh seperti di Afrika. Jadi terbuka untuk investasi di bidang kesehatan, seperti membangun rumah sakit di Kutai Barat,” jawab Todd Dias

Todd Dias kepada Sekda Kaltim Sri Wahyuni mengatakan, pihaknya akan mencari peluang untuk meningkatkan investasi di Indonesia.

“Selaku Konsul Jenderal Australia Makassar, saya selalu ingin mencari peluang untuk bisa meningkatkan investasi di Indonesia, terkhusus di Kalimantan Timur,” kata Todd Dias, Selasa 22 April 2025.

Investasi yang akan ditawarkan kepada investor Australia terbuka dalam berbagai bidang. Di antaranya perdagangan, peternakan, pendidikan dan kesehatan.

Untuk perdagangan, Todd Dias melihat potensi Kaltim sangat terbuka dari jalur Alur Laut Kepulauan Indonesia (ALKI) II.

Demikian pula untuk bidang peternakan. Australia siap mengirim 3.000 ekor sapi, jika Kaltim siap menerima

Page 1 of 2
12Next
Tags: Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Rudy Mas'udKonsul Jenderal Todd DiasRumah sakit besar di KubarSekda Sri Wahyuni
Lina

Lina

Related Posts

Pemkab PPU Siapkan Lahan 6,7 Hektare untuk Bangun Sekolah Rakyat di Serambi IKN
Borneo

Kemendikdasmen Bantu Bangun Sarana Prasarana 8 Sekolah di Serambi IKN

by Esnoe Wardhana
23:12 Juli 23, 2025
Jadi Pelopor Vaksinasi DBD di Indonesia, Kaltim Fokus Lindungi Siswa SD
Borneo

Vaksinasi Massal, Upaya Cegah Wabah DBD di Kabupaten Penyangga IKN

by Esnoe Wardhana
22:41 Juli 23, 2025
Pembangunan IKN Diklaim Tak Ganggu Suplai Air Bersih bagi Warga Sepaku
Borneo

Pemkab Penajam Kelola IPA Sepaku untuk Suplai Air Bersih IKN dan PPU

by Esnoe Wardhana
20:43 Juli 23, 2025
Next Post
OIKN: 47 Tower Hunian ASN Sudah Selesai, Bisa Tampung 8.410 Pegawai

OIKN: 47 Tower Hunian ASN Sudah Selesai, Bisa Tampung 8.410 Pegawai

2.980 Warga Samarinda di 5 Kecamatan Terdampak Banjir

Ini Rekomendasi BPBD PPU untuk Cegah Banjir di Dua Wilayah Serambi IKN

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Rumah Prabowo Rp 166 Juta Cicilan Rp 500 Ribuan, Minimalis Scandinavian Full Bangunan, Syarat Cuma KTP & Kartu Keluarga

Rumah Prabowo Rp 166 Juta Cicilan Rp 500 Ribuan, Minimalis Scandinavian Full Bangunan, Syarat Cuma KTP & Kartu Keluarga

16:39 Januari 15, 2025
Rumah Prabowo Rp 166 Juta, Desain Minimalis Scandinavian, Full Bangunan Plus Dapur, Tak Perlu Renovasi Lagi

Rumah Prabowo Rp 166 Juta, Desain Minimalis Scandinavian, Full Bangunan Plus Dapur, Tak Perlu Renovasi Lagi

06:11 Januari 18, 2025
5 Ide Desain Taman Dalam Rumah dan Tips Memilih Tanaman, Sulap Hunian Jadi Asri

5 Ide Desain Taman Dalam Rumah dan Tips Memilih Tanaman, Sulap Hunian Jadi Asri

22:19 Januari 22, 2025
Gambar Pagar Minimalis

5 Inspirasi Gambar Pagar Minimalis Modern, Pilih yang Mana?

20:31 Februari 3, 2025
Keren! Taksi Terbang Buatan Hyundai Diuji Coba di IKN Juli 2024

Keren! Taksi Terbang Buatan Hyundai Diuji Coba di IKN Juli 2024

0
Ini Daftar 27 Pejabat Baru di Jajaran OIKN

Ini Daftar 27 Pejabat Baru di Jajaran OIKN

0
IKN Jadi Percontohan SDM tanpa Stunting, Bagaimana Caranya?

IKN Jadi Percontohan SDM tanpa Stunting, Bagaimana Caranya?

0
Progres Kawasan Inti IKN Sudah Mencapai 82 Persen, Ini Target Utamanya

Progres Kawasan Inti IKN Sudah Mencapai 82 Persen, Ini Target Utamanya

0
cuaca cerah

Waspada Hujan di Kaltim dan IKN Hari Ini, Kamis 24 Juli 2025! Cuaca Cerah Masih Mendominasi

08:13 Juli 24, 2025
HP 2 Jutaan

7 HP 2 Jutaan Terbaik 2025: Performa Kencang, Harga Bersahabat

07:47 Juli 24, 2025
Samsung Galaxy Tab S10 FE

3 Cara Manfaatkan Galaxy AI Key di Samsung Galaxy Tab S10 FE: Bikin Pekerjaan Makin Efisien!

07:19 Juli 24, 2025
Telegram

Mau Nonton Film Gratis? Begini Cara Nonton Film di Telegram dengan Mudah

06:29 Juli 24, 2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan
  • Privacy Policy
Dewan Pers IKN Terverifikasi Dewan Pers
No: 958/DP-Verifikasi/K/II/2022

© 2024 IKNPOS.ID

No Result
View All Result
  • News
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Sport
  • Lifestyle
    • Properti
    • English
  • Ragam IKN
    • Forest City
    • Borneo
    • Society IKN
    • Renewable Energy
    • Arsitektur IKN

© 2024 IKNPOS.ID