Rambu-rambu lalu lintas serta fasilitas dasar lainnya telah disiapkan untuk menunjang kelancaran perjalanan para pengguna tol.
Dampak Positif bagi Pemudik
Dengan difungsikannya Jalan Tol Balikpapan-IKN, diharapkan waktu tempuh perjalanan menjadi lebih singkat dan lebih nyaman bagi masyarakat.
Pemerintah juga berupaya mempercepat penyelesaian proyek ini agar dapat segera beroperasi penuh di masa mendatang.
Dengan adanya jalur tol ini, masyarakat yang sebelumnya harus bergantung pada jalur penyeberangan kini memiliki alternatif yang lebih cepat dan efisien.
Pemerintah juga terus memantau perkembangan dan kelancaran operasional tol selama masa fungsional.
Page 2 of 2