Home Tekno Listing di Exchange Besar, Pi Network Siap Melonjak 40%? Kemitraan dengan Stellar Bisa Jadi Katalis Utama!
Tekno

Listing di Exchange Besar, Pi Network Siap Melonjak 40%? Kemitraan dengan Stellar Bisa Jadi Katalis Utama!

Share
Infografis tentang distribusi token PI dan dampaknya pada pasar crypto
188 Juta Token Pi Network Akan Dilepas, Berdampak ke Harga Pi Coin--
Share

Sementara itu, indikator Average Directional Index (ADX) yang mulai menurun juga menunjukkan bahwa tren saat ini masih lemah, yang bisa menghambat breakout signifikan.

Jika momentum bullish berlanjut dan didorong oleh berita kemitraan strategis serta pertumbuhan ekosistem, harga Pi Network berpotensi kembali ke level tertinggi sepanjang masa (ATH) di $3.

Namun, jika pembeli masih ragu untuk masuk, harga Pi Coin mungkin mengalami koreksi lebih lanjut menuju level $1.

Kemintraan

Kemitraan antara Pi Network dan Stellar untuk pengujian stablecoin menjadi angin segar bagi ekosistem Pi Coin.

Jika implementasi berjalan lancar, ini bisa meningkatkan adopsi dan likuiditas Pi Coin di pasar.

Dengan sinyal teknikal yang menunjukkan kemungkinan breakout bullish, investor dan trader perlu mencermati pergerakan harga dalam beberapa hari ke depan untuk menentukan strategi terbaik dalam menghadapi potensi reli harga Pi Network.

 

Share
Related Articles
Pi DEX tantang Ethereum dan Solana
Tekno

Bukan Sekadar Hype, Pi DEX Siap Tantang Dominasi Ethereum dan Solana Lewat Kekuatan Massa

IKNPOS.ID - Peta persaingan mata uang kripto global kini memasuki babak baru...

Tekno

Kelebihan Clicks Communicator Dibanding HP Android Pada Umumnya

IKNPOS.ID - Dalam era komunikasi modern, perangkat komunikasi menjadi kebutuhan penting, baik...

Indonesia Negara Pertama Blokir AI Grok di X
Tekno

BIKIN RESAH! Indonesia Negara Pertama Blokir AI Grok di X

IKNPOS.ID - Indonesia mengambil langkah tegas dengan menjadi negara pertama di dunia...

Samsung Galaxy A07 5G
Tekno

Diam-Diam Mengejutkan! HP Samsung Galaxy A07 5G Dikenalkan, Ponsel 2 Jutaan dengan Spek Premium

IKNPOS.ID - Samsung baru saja membuat kejutan besar di awal tahun 2026....