Gubernur berharap EBIFF tidak hanya menjadi wadah pertemuan budaya, tetapi juga membuka peluang kerja sama ekonomi yang lebih erat antar delegasi.
Ia menaruh harapan besar agar produk-produk unggulan yang lahir dari kearifan tradisi lokal mampu menembus pangsa pasar global.
“Semoga setiap momen bersama ini meninggalkan kesan yang hangat dan memperkuat diplomasi budaya Indonesia di kancah dunia,” kata Rudy Mas’ud.
Page 2 of 2