“Tiga tahun terakhir (2022-2024), BKSDA dibantu mitra telah menyelamatkan dari konflik Orang Utan dengan manusia sebanyak 71 individu Orangutan,” sebutnya.
Dimana 52 individu diantaranya telah di lepas di lokasi di kawasan hutan tempat hidupnya. Sedangkan 19 individu lainnya direhabilitasi.
Page 2 of 2