Namun, komunitas Pi tetap menaruh harapan besar, apalagi Pi Network akan hadir di acara besar Consensus 2025, yang mungkin akan menjadi momen penting bagi masa depan proyek ini.
Meski harga Pi Coin sedang berada di bawah tekanan, pergerakan misterius dari “whale” baru dan potensi listing di Binance membuat situasinya tetap menarik untuk diamati. Bagi investor, ini mungkin saat yang tepat untuk tetap waspada dan memantau perkembangan
Page 2 of 2